Bilangan Asli/Natural Number, bilangan yang pertama kali digunakan oleh manusia di bumi. Mengenai sejarah bilangan mungkin lebih baik anda mencari di kang google, agar literatur anda lebih MANTAB.
Dalam belajar matematika, kita tidak akan lepas dari bilangan atau angka (bilangan dengan angka itu sama nggak yach???). Bilangan memang ruh dalam matematika. matematika dikenal pejalaran yang sulit karena operasi bilangannya yang sulit dicerna oleh para pebelajarnya. padahal setiap orang menggunakan dalam kehidupan sehari-hari semua orang menggunakan bilangan, walaupun itu orang rimba sekali pun.
Saya terkesima melihat tanyangan THE MASTER waktu itu yang tampil Joe Shandi. Dia menghitung begitu cepat. dalam sekejap dia berhasil melakukan perhitungan dengan hasil yang tepat dan benar. Dalam OM berhitung dengan hasil yang cepat dan benar sangat dibutuhkan. Ada beberapa teman berkomentar, gimana Joe Shandi jika ikut OM???? Saya katakan "belum bisa diketahui". Apakh dia akan menjadi juara atau tidak. karena dalam OM tidak sekedar operasi hitungan saja, banyak konsep matematika yang harus dikuasai.
pada posting kali ini, saya akan memberikan ciri-ciri bilangan yang habis dibagi oleh bilangan yang lain. Tetapi hanya untuk beberapa bilangan pembagi jasa, selebihnya bisa dilakukan dengan kombinasinya. Atau dengan teknik yang lain.
Materi ini sring keluar dalam soal-soal OM. Materi ini sangat menarik bagi siswa, karena sangat menantang daya pikir anak. dan dalam kenyataannya, perhitungan yang dilakukan hanya sederhana. Untuk melatih kemampuan dalam mengenal operasi berhitung, kita harus sering berlatih dan sering berdiskusi. Saya tunggu tanggapan dari teman-teman.
Untuk materinya, bisa diunduh di sini
10 Juni 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
ha..ha... mungkin saya harus belajar matematika disini biar nanti belajar PHPnya lebih lancar :))
BalasHapussalam
kangtatang